Benang katun lokal yang ada di foto ini (kalau tidak salah produksi toko
Kurnia Surabaya, tapi bisa beli di toko Sumber Bola, Bandung)
teksturnya agak kasar, sehingga lebih cocok untuk proyek-proyek
pembuatan tas dan kantong HP, dan kurang cocok untuk dibuat pakaian.
Biasanya dikerjakan dengan jarum hakken 3/0 atau 4/0. Warna-warnanya
yang beragam dan cerah membuat benang ini bisa dipadupadankan untuk
membuat kreasi rajut yang berwarna-warni.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar